REVITALISASI SITUS MAKAN PANGERAN PURBAYA SEBAGAI OBYEK WISATA RELIGI

Hari Sukma Saputra, Atabik Nasri, Ahmad Hidayatullah, Wirayudha Pramana Bhakti

Abstract


Ziarah merupakan sebuah bentuk kegiatan budaya yang ada di indonesia yang berupa megunjungi sanak saudara, kerabat, keluarga yang sudah meninggal, namun seiring berjalannya waktu ziarah sudah mulai berkembang seperti mengunjungi makam orang yag dianggap hebat di masyarakat / tokoh masyarakat seperti wali, kiyai, pahlawan, dan bahkan orang yang di anggap pernah berpengaruh di masa lalu seperti raja hingga pangeran. Pada umumnya tempat kegiatan ziarah terhadap tokoh masyarakat tersebut biasanya di jadikan tempat wisata dikarenakan tempat tersebut sering di kunjungi oleh banyak orang dari berbagai macam penjuru daerah, sehingga tempat tersebut dapat dijadikan ladang usaha pariwisata. Di pariwisata tentunya banyak membuka lowongan pekerjaan masyarakat seperti untuk berjualan, kebersihan, dan lain-lain. ziarah ini sendiri menjadi bentuk penghormatan kita terhadap mereka. Wisata ziarah biasnya di kaitkan dengan ibadah agama.

References


Atmoko, T Prasetyo Hadi, Dosen Akademi, and Pariwisata Yogyakarta. “STRATEGI PENGEMBANGAN POTENSI DESA WISATA BRAJAN KABUPATEN SLEMAN T. Prasetyo Hadi Atmoko Dosen Akademi Pariwisata Yogyakarta” 12, no. November (2014): 146–54.

Bagus, I Gusti, and Rai Utama. Pengantar Industri Pariwisata Tantangan & Peluang Bisnis, n.d.

Endraswara, S. Metode, Teori, Teknik Penelitian Kebudayaan. Pustaka Widyatama, 2006.

Harzan, Muhamad, Muhammad Musiyam, and Muhammad Amin Sunarhadi. “Analisis Lokasi Optimal Pusat Pemerintahan Dalam Rangka Pengembangan Wilayah Di Kabupaten Buton Tengah Sulawesi Tenggara.” Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2015.

Pengembangan, Dampak, and Desa Wisata. “Dampak Pengembangan Desa Wisata Nglanggeran Terhadap Ekonomi Masyarakat Lokal” III, no. 2 (2016): 105–17.

Publik, Departemen Administrasi, Universitas Diponegoro, Departemen Administrasi Publik, and Universitas Diponegoro. “Mahasiswa Prodi S1 Administrasi Publik, Departemen Administrasi Publik, Universitas Diponegoro Dosen Prodi S1 Administrasi Publik, Departemen Administrasi Publik, Universitas Diponegoro,” 2012.

Safitri, Henita, and Dadan Kurniansyah. “Analisis Komponen Daya Tarik Desa Wisata” 18, no. 4 (2021).

Sapta, I ketut setia, and Nengah Landra. Bisnis Pariwisata. Bandung: Noah Aletheia, 2018.

Sugiyono. Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif Dan R&D. Alfabeta, 2013.

Zakaria, Faris, Dewi Suprihardjo, Jurusan Perencanaan, and Fakultas Teknik. “Konsep Pengembangan Kawasan Desa Wisata Di Desa Bandungan Kecamatan Pakong Kabupaten Pamekasan” 3, no. 2 (2014).




DOI: http://dx.doi.org/10.31332/munazzam.v1i1.8521

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 Al-Munazzam : Jurnal Pemikiran dan Penelitian Manajemen Dakwah