Meningkatkan Nilai Religius Pada Anak-Anak Melalui Kegiatan Keagamaan Di Desa Lawekara

Aldi Hermawan Handoko, Miftahul Khaer, Afa Sri Bulan, Nur Hikmah, Imelda Wahyuni

Abstract


Menciptakan   suatu   sumber   daya   manusia   yang   unggul   dan   berkarakter merupakan salah satu hal yang perlu diperhatikan oleh pemerintah saat ini. Diberbagai literature dijelaskan bahwa karakter merupakan salah satu factor penting yang menentukan kualitas suatu Negara. Bergerak dari desa Lawekara penguatan pendidikan karakter akan di mulai melalui beberapa kegiatan keagamaan di masjid melalui pendidikan, pembentukan jati diri dan pengembangan potensi. Tujuan dari pengabdian ini adalah untuk membentuk karakter anak-anak sejak dini melalui penguatan niali-nilai religius seabagai upaya mempersiapkan generasi yang unggul. Pengabdian ini dilaksanakan oleh tujuh mahasiswa peserta KKN Reguler IAIN Kendari yang terdiri dari berbagai  macam  program studi,  diantaranya  program studi Pendidikan  Agama Islam, Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah, Tadris Bahasa Inggris, Tadris Biologi, Manejemen Pendidikan Islam, Ekonomi Syari’ah, dan Komunikasi Penyiaran Islam. Hasil pengabdian ini berupa mengajar BTQ, mengajar ilmu agama, yasinan rutin, khutbah jum’at, dan memakmurkan masjid melalui kegiatan sholat lima waktu secara berjama’ah.

 

Kata Kunci: SDM Unggul, Nilai-Nilai Religius, KKN Desa Lawekara


Full Text:

1-10

References


As' adi, M., & Muttaqin, A. I. (2019). Pendampingan Kegiatan Keagamaan Di Masjid Al Falah Dusun Krajan Desa Siliragung Kecamatan Siliragung Banyuwangi. ABDI KAMI: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat 1(2) 105-114.

Hamer, W., Pujakesuma, T. A. R., Lisdiana, A., Purwasih, A., Karsiwan, K., & Wardani, W. (2020). Menyiapkan Sumber Daya Manusia Unggul Melalui Penanaman Nilai-Nilai Religius Pada Kegiatan Keagamaan Di Desa Pulau Pehawang Kecamatan Marga Punduh. DEDIKASI: Jurnal Pengabdian Masyarakat 2(1) 42-54.

Khasanah, U. (2016). Pembentukan Karakter Religius di MI Nurul Iman Kecamatan Tambak Kabupaten Banyumas Tahun Pelajaran 2015/2016 (Doctoral dissertation, IAIN Purwokerto).

Komariah, K. (2019). Pengembangan Karakter Religius Masyarakat Desa Rukam melalui Aktivitas Keagamaan. AL-QUWWAH: JURNAL PENGABDIAN MASYARAKAT 2(2) 128-141.

Patahuddin, A., & Dunia, J. P. (2020). Menyiapkan SDM Unggul dan Religius melalui Ikhtiar Kegiatan Keagamaan di Desa Jonjo Kabupaten Gowa. WAHATUL MUJTAMA': Jurnal Pengabdian Masyarakat 1(2) 116-128.

Zahroh, A. (2016). Khutbah Jumat Sebagai Media Dakwah Strategis. Dakwatuna: Jurnal Dakwah dan Komunikasi Islam 2(1) 73-84.




DOI: http://dx.doi.org/10.31332/insaniyah.v1i2.5809

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


This journal was indexed by