Peran Laznas Inisiatif Zakat Indonesia (IZI) Perwakilan SULTRA Dalam Pelaksanaan POAC Upaya Pencegahan Penanggulan Covid-19 di Kota Kendari

Tamsil Safaat, Muhammad Syarwa Sangila, Abbas Abbas, Badarwan Badarwan

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan peran laznas inisiatif zakat indonesia (IZI) cabang sultra dalam pelaksanaan POAC upaya pencegahan dan penanggulangan covid 19 di Kota Kendari. Penelitian ini Membahas tentang proses pelaksanaan POAC upaya pencegahan dan penanggulanagan covid 19 di Kota Kendari mulai dari proses perencanaan, pengorganisasian, pelaksanaan dan pengawasan penanggulangan covid 19. Objek pada penelitian ini adalah pimpinan lembaga inisiatif zakat indonesia (IZI) cabang Sultra, relawan dan korban covid 19.Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif dengan pendekatan deskriptif. Hasil penelitian menunjukan bahwa pelalsanaan POAC upaya pencegahan dan penanggulangan covid 19 di kota Kendari di bagi menjadi beberapa bagian. Perencanaan di lakukan pada Perencanaan yang dilakukan IZI dalam menanggulangi covid 19 di Kota Kendari, setelah pemerintah mengumumkan adanya yang terdampak Covid-19, LAZNAS IZI Kendari segera melakukan rapat terhadap situasi ini yang membahas terkait program kegiatan dan target yang akan di capai. Pengorganisasian telah di bagi sesuai bidang masing masing, kepala Laznas inisiatif zakat indonesia (IZI) dan bidang pendayagunaan bertanggung jawab pada setiap program yang di tentukan. Setelah menetapkan program penanggulangan covid 19. dalam pelaksanaannya, TIM relawan melaksanakan program yang telas di tentukan tersebut. Dimana tim relawan terbagi menjadi tim bagian penyemprotan dan tim khusus survei lokasi di berbagai titik lokasi di Kota Kendari.


Full Text:

PDF

References


Afifuddin, S. A. (2012). Metodolodi penelitian kualitatif. Bandung: CV Pustaka Setia.

Anggara, S. (2020). Inovasi Kebijakan Publik Tentang Pencegahan Dan Penanggulangan. skripsi, 3.

Budastra, I. (2020). Dampak Sosial Ekonomi Covid-19dan Program Potensial Untuk Penanganannya: Studi Kasus Di Kabupaten Lombok Barat. Jurnal Agrimansion, Vol. 20 No. 1: April 2020, 51.

Cakti Indra Gunawan, S. M. (2020). Anomali Covid-19: Dampak Positif Virus Corona untuk Dunia. JL.Soekajaya No.59, Purwokerto New Villa Bukit Sengkaling C9 No.1 Malang: CV IRDH.

Haris Nurdiansyah, R. S. (2019). Pengantar Manajemen. Yogyakarta: Diandra Kreatif.

HS, H. K., & Amrullah. (2020). Konsep Kebijakan Strategis Dalam Menangani Eksternalitas Ekonomi Dari Covid -19 Pada Masyarakat Rentan Di Indonesia. Indonesian Journal of Social Sciences and Humanities, Vol. 1 No. 2, 2020, 131.

Izi. (2018, Maret 6). Inisiatif Zakat Indonesia. Dipetik Juli 13, 2020, dari https://izi.or.id/sejarah/

Juaningsih, I. N. (2020). Optimalisasi Kebijakan Pemerintah dalam penanganan Covid-19 terhadap Masyarakat Indonesia . Special Issue Coronavirus Covid-19, 514.

Kristanto, T. (2020). Sosialisasi Pencegahan Penanganan Wabah Covid-19 Terhadap. Jurnal Abdidas Volume 1 Nomor 2 Tahun 2020, 43.

Machendrawaty, N. (2020). Optimalisasi Fungsi Mesjid di Tengah Pandemic Covid 19. Karya Tulis Ilmiah (KTI) Masa Work From Home (WFH) Covid-19, 2.

Maryono. (2018). Istilah-istilah dalam kebijakan dan manajemen kesehatan. Jawa Timur: Qiara Media.

Miles, M. a. (1992). Analisis data kualitatif. Jakarta: UI Press.

Muhammad Qadaruddin, A. N. (2020). Coronalogy. PAREPARE: IAIN Parepare Nusantara Press.

Nurhalimah, N. (2020). Upaya Bela Negara Melalui Sosial Distancing Dan Lockdown. skripsi, 3.

Nurkidam, M. Q. (2020). Coronalogy, varian analisis dan konstruksi opini. Parepare: IAIN Parepare Nusantara Press.

Pati, T. M. (2015). Administrasi Farmasi Jilid 1. Yogyakarta: CV Budi Utama.

Poerwadarminto, W. (1984). Kamus Umum Bahasa Indonesia. Jakarta: PN Balai Pustaka.

Sedjati, R. S. (2012). Manajemen Strategis. Yogyakarta: CV Budi Utama.

Soekanto, S. (2013). Sosiologi Suatu Pengantar. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.

Sudiana, N. (2020, April 28). Forum Zakat. Dipetik Juli 13, 2020, dari https://forumzakat.org/peran-izi-dalam-lingkaran-kebaikan-zakat-di-tengah-pandemi/

Sultra, A. (2020, April). 1. Diambil kembali dari https://sultra.antaranews.com/berita/335096/update-covid-19-di-sultra-bertambah-delapan-kasus-baru: http://www.sultra.anatarnews.com

Tapung, M. R. (2020). Penanganan Covid-19 dalam Semangat Diakonia Gereja Keuskupan Ruteng: Sebuah Lapoan PKM . Jurnal Pendidikan dan Pengabdian Kepada Masyaraka, 41.

Telaumbanua, D. (2020). Urgensi Pembentukan Aturan Terkait Pencegahan Covid-19 di Indonesia. Jurnal Pendidikan, Sosial, Dan Agama, 12(1) 2020, 59.

Umar, H. (2003). Business an Introduction. Jakarta: PT Gramedia Pustaka Umar.

Walgito, B. (2003). Psikologi Sosial. Yogyakarta: Andi Offset.

Zakat, F. (2020). https://forumzakat.org/pendayagunaan-zakat-di-era-pandemi-covid-19-end/.

B Badarwan, HA Salim - Shautut Tarbiyah, (2019) Praktik Kepemimpinan dan Manajemen di Madrasah Al-Khairat Kendek, Banggai Laut, Sulawesi Tengah

B Badarwan, R Rustang - Shautut Tarbiyah, (2021) Strategi Pengembangan dalam Pengelolaan Madrasah.

B Badarwan - Shautut Tarbiyah, (2019) Landscape Pengembangan Lembaga Pendidikan Islam (Kajian di MAN 1 Konawe Selatan)




DOI: http://dx.doi.org/10.31332/jpi.v3i1.3227

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




Indexing:

 

Web Analytics Made Easy - Statcounter View My Stats