Dampak Pertambangan Terhadap Ekonomi Masyarakat Pesisir Prespektif Ekonomi Islam (Studi Kasus Desa Laroinai Kec. Bungku Pesisir Kab. Morowali)

Mahfudz Mahfudz

Abstract


Abstract


Indonesia's mining industry, encompassing coal, nickel, gold, and other resources, is crucial to its economy. However, this research aims to investigate the multifaceted economic impact of mining activities on coastal communities. Findings reveal both positive and negative consequences. Positively, mining generates employment, increases local income, stimulates business, and enhances purchasing power. Conversely, it triggers environmental degradation, including murky waters, coral reef damage, and mangrove ecosystem disruption, as well as harm to public infrastructure, causing floods and clean water scarcity. From an Islamic economic standpoint, these mining practices in the coastal area of Bungku are inconsistent with Quranic and Hadith teachings and violate ethical principles governing resource management.

Abstrak
Indonesia adalah salah satu negara yang memiliki industri pertambangan seperti batu bara, nikel, emas, perak, tima, dan minyak bumi lainnya. Pertambangan di Indonesia tersebar diberbagai wilayah baik darat mapun laut. Sehingga industri pertambangan Indonesia mampu berkontribusi terhadap pertumuhan ekonomi, serta mampu memberikan dampak ekonomi terhadap masyarakat. Adapun tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengeksplorasi dampak ekonomi pertambangan terhadap masayarakat pesisir baik dampak positif maupun dampak negatif. Adapun metode yang dugunakan dalah pendekatan kualitatif dengan metode pengumpulan data berupa observasi, wawancara dan dokumentasi. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pertambangan memberikan dampak ekonomi positif dan negatif. Damapak positif pertambangan yang ada di bungku pesisir adalah terbukanya lapangan kerja, meningkatnya pendapatan masayarakat, terjadi peningkatan penjualan terhadap pelaku usaha, daya beli masyarakat yang semakin tinggi. Dampak negatif dari pertambangan tersebut adalah terjadinya kerusakan alam, mangakibatkan air laut keruh, merusak terumbu karang, dan merusak ekosistem hutan bakau, rusaknya jalan umum, mengakibatkan banjir dan kekurangan air bersih. Dalam prespektif ekonomi islam melihat bahwa eksplorasi tambang yang ada di bungku pesisir tidak sesuai dengan pesan al-qur’an dan hadis nabi serta melanggar nilai-nilai etika dalam pengelolaan sumber daya alam.


Keywords


: Dampak Ekonomi, pertamabangan, nikel, Ekonomi islam

Full Text:

PDF

References


Albi anggito, J. setiawan. (2018). metodologi penelitian kualitatif. CV. Jejak.

Ambarwati, N., Suwitaningsih, D. A., & Ridho H. S, L. M. (2020). Dampak usaha pertambangan Nikel PT. Vale Akibat Pembangunan Smelter di Provinsi Sulawesi. Prosiding Seminar Teknologi Kebumian Dan Kelautan (SEMITAN II), 1.

Ardhariksa Zukhruf Kuniullah, Dkk. (2021). metode penelitian sosial. Yayasan Kita Menulis.

Bungin, B. (2012). Analisis Data Penelitian Kualitatif. Rajawali Pers.

Christo, W. (2008). Pengertian Tentang Dampak. Alfabeta.

Facharudin, A. (2018). Komunitas Masyarakat Pesisir di Tambak Lorok, Semarang. Sabda: Jurnal Kajian Kebudayaan, 2.

Hakim, I. (2017). Dampak Kebijakan Pertambangan Batu Bara Bagi Masyarakat Bengkuring Kelurahan Sempaja Selatan Kecamatan Samarinda Utara. JURNAL UNIVERSITAS MULAWARMAN, 2(1).

Heal. (2016). Strategi pembangunan berkelanjutan. In Prosiding Seminar STIAMI, 3.

Huda, M., & Yunas, N. S. (2017). Good Extractive Governance Sebuah Gagasan untuk Kesejahteraan Masyarakat Wilayah Pertambangan di Indonesia. Matra Pembaruan, 1(2). https://doi.org/10.21787/mp.1.2.2017.99-108

Jufriadi. (2014). Pengembangan Wilayah Pesisir dan Pulau-Pulau Kecil. Deepublish.

Khaerunnisa, C. (2022). Reklamasi pesisir pantai di Pulau Bungin menurut undang-undang no 27 tahun 2007 dan prespektif fiqih lingkungan (Vol. 02). Doctoral dissertation, Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim.

Kotijah, S. (2012a). Islam dan Lingkungan Hidup Dibidang Pertambangan. Yuridika, 2.

Kotijah, S. (2012b). Islam dan Lingkungan Hidup Dibidang Pertambangan. Yuridika, 2.

Kurniawan. (2020). Teknik analisis statistik terlengkap dengan software SPSS. Salemba Infotek.

Mamik. (2015). Metodologi Kualitatif - Google Books. In Zifatama Publishing.

Marfai, M. A. (2019). Pengantar etika lingkungan dan Kearifan lokal. UGM PRESS.

Monzer Kahf. (1995). Ekonomi Islam, Telaaah AnalitikTerhadap Fungsi Sistem Ekonomi Islam (Makhnun Husein, Ed.). Pustaka Pelajar.

N Ainun, A Tjoa, S. S. (2013). Pengaruh Bahan Organik Pada Tailing Emas Terhadap Pertumbuhan Dan Translokasi Merkuri (Hg) Pada Sawi (Brassica Parachinensis L.) Dan Tomat (Lycopersicum Esculentum Mill.). Doctoral dissertation, Tadulako University.

Nadya, N. (2018a). Keragaman Vegetasi pada Areal Lahan Tambang Emas di Kecamatan Cineam Kabupaten Tasikmalaya. Doctoral dissertation, Universitas Siliwangi.

Nadya, N. (2018b). Keragaman Vegetasi pada Areal Lahan Tambang Emas di Kecamatan Cineam Kabupaten Tasikmalaya. Doctoral dissertation, Universitas Siliwangi.

Novendra, M. D., Lesawengam, L., & Kandowangko, N. (2021). Dampak Pertambangan Emas Bagi Kehidupan Ekonomi Masyarakat Bolaang Mongondow Timur di Kotabunan Kecamatan Kotabunan Kabupaten Bolaang Mongondow Timur. Jurnal Ilmiah Society, 1(1), 1–7. https://ejournal.unsrat.ac.id/index.php/jurnalilmiahsociety/article/view/35817

Nur, M. (2019a). PRODUKSI DALAM ISLAM. El-Arbah: Jurnal Ekonomi, Bisnis Dan Perbankan Syariah. https://doi.org/10.34005/elarbah.v1i01.537

Nur, M. (2019b). PRODUKSI DALAM ISLAM. El-Arbah: Jurnal Ekonomi, Bisnis Dan Perbankan Syariah. https://doi.org/10.34005/elarbah.v1i01.537

Nuraeni, Y. (2018). Dampak Perkembangan Industri Pertambangan Nikel. Seminar Nasional Edusaintek.

Putri, A. S. (2020). Potensi Sumber Daya Alam Indonesia. Kompas.Com.

Rukmana. (2016a). Pengarauh Aktivitas Pertambangan Terhadap Lingkungan Permukiman Masyarakat Di Kawasan Pesisir Kecamatan Bahodopi Kabupaten Morowali.

Rukmana. (2016b). Pengarauh Aktivitas Pertambangan Terhadap Lingkungan Permukiman Masyarakat Di Kawasan Pesisir Kecamatan Bahodopi Kabupaten Morowali.

Samsu. (2017). Metode Penelitian: Teori dan Aplikasi Penelitian Kualitatif, Kuantitatif, Mixed Methods, serta Research and Development. In Pusat Studi Agama dan Kemasyarakatan (PUSAKA).

Saputra. (2018). Visual SLAM and structure from motion in dynamic environments: A survey. ACM Computing Surveys (CSUR), 2.

Sinaga, R. L. (2021). Pertambangan Indonesia di Masa Depan. Prosiding Temu Profesi Tahunan PERHAPI, 11.

Siti Rohmah, Dkk. (2021). Hukum Islam dan Etika Pelestarian Ekologi . UB Press .

Suciadi, M., Purnomo, E. P., & Kasiwi, A. N. (2020). EKSTERNALITAS POSITIF TAMBANG BATUBARA TERHADAP KESEJAHTERAAN SOSIAL EKONOMI MASYARAKAT DI KABUPATEN KUTAI KARTANEGARA. Jurnal Ilmiah Dinamika Sosial, 4(2). https://doi.org/10.38043/jids.v4i2.2458

Sugiono. (2014). Memahami Penelitian Kualitaif R&D. In Metode Penelitian Kualitatif R&D.

Sulistianingrum. (2020a). Analisis Dampak Pertambangan Batu Gunung Terhadap Kondisi Sosial Ekonomi Masyarakat Desa Kaliwedi, Kecamatan Kebasen, Kabupaten Banyumas.

Sulistianingrum. (2020b). Analisis Dampak Pertambangan Batu Gunung Terhadap Kondisi Sosial Ekonomi Masyarakat Desa Kaliwedi, Kecamatan Kebasen, Kabupaten Banyumas.

Sutanto, D. T. (2019). Interpretasi M. Quraish Shihab dalam memaknai ayat-ayat Al Quran tentang Lingkungan Hidup: studi Tafsir Al Misbah. Doctoral dissertation, UIN Sunan Ampel Surabaya.

Thalib, W., & Alimuddin, A. (2018). Kajian Dampak Ekonomi Pengalihan Kewenangan Pengelolaan Tambang Bukan Logam di Kabupaten Luwu Utara. Jurnal Bangda Simpurusiang, 1(1). https://doi.org/10.33297/jbs.v1i1.2018.49-60

Winaya, A. (2016). Kambing Perah dan Prospek Pengembangannya. UMMPress, 1.

Yanti, H., Hos, H. J., & Kasim, S. S. (2019). Dampak Aktivitas Pertambangan Terhadap Kondisi Sosial Ekonomi Masyarakat (Studi Studi di Pertambangan Desa Kapoiala Baru Kecamatan Kapoiala Kabupaten Konawe) Oleh: Neo Societal, 4(1).

Yusyanti, D. (2017). Aspek Perizinan Dibidang Hukum Pertambangan Mineral Dan Batubara Pada Era Otonomi Daerah (Permit Aspects Of In The Legal Field Of Mineral And Coal Mining In The Era Of Regional Autonomy). Jurnal Penelitian Hukum De Jure.

Zaki, A. R., Hakim, A., & Nurani, F. (2013). Dampak Sosial Ekonomi Pertambangan Minyak dan Gas Banyu Urip Kabupaten Bojonegoro (Studi pada Masyarakat Desa Gayam Kecamatan Gayam Kabupaten Bojonegoro). Jurnal Administrasi Publik, 1(2).

Zubaidi, A. (2019). PRINSIP- PRINSIP DALAM PRODUKSI, DISTRIBUSI DAN KONSUMSI MENURUT ISLAM. Al-Risalah. https://doi.org/10.34005/alrisalah.v9i1.395




DOI: http://dx.doi.org/10.31332/robust.v3i1.5765

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Mahfudz Mahfudz

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Robust: Research of Business and Economics Studies, Indexed In

free web
stats
View Robust Stats

Organized by : Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam
Published by : Institut Agama Islam Negeri Kendari
Jl. Sultan Qaimuddin No. 17 Baruga Kota Kendari Provinsi Sulawesi Tenggara
phone. +62401-3193710
Fax. +62401-3193710
Email: [email protected]

pafimemet.org

dajjal.us

dajjal.shop

dutasukses.com

sinikangenwin.com