Inflation Rate, Money Supply, IHSG

Nico Hadi

Abstract


Abstract

The global economy faces various challenges and difficulties, with factors such as the spread of the COVID-19 virus and the ongoing conflict between Russia and Ukraine exacerbating the world's economic conditions. This has led to a global economic crisis, including food shortages, energy constraints, and worldwide inflation. Given these circumstances, this research utilizes the Composite Stock Price Index (IHSG) as the dependent variable, with inflation rate, money supply, and central bank exchange rates (BI Rate) as independent variables. The study is conducted quantitatively, using secondary data collected from websites and analyzed using SPSS 25 and Eviews 12 (64). The research findings indicate that inflation does not significantly impact IHSG, suggesting that companies may experience adverse effects when inflation rises, leading investors to liquidate their assets and seek alternative forms of investment. Additionally, the BI Rate does not have a significant influence on IHSG, while the money supply has a significant impact on IHSG.

 

Abstrak

Perekonomian di dunia sekarang sedang mengalami berbagai macam tantangan dan kesulitan. Salah satunya disebabkan oleh penyebaran virus Covid-19 dan juga peperangan yang terjadi antara Rusia dan Ukraina, dimana turut memperburuk kondisi perekonomian dunia yang menyebabkan krisis pangan, keterbatasan energi, dan inflasi dunia. sehingga penelitian ini dilakukan menggunakan indeks harga saham gabungan (IHSG) sebagai variabel dependen dan tingkat inflasi, jumlah uang beredar dan kurs BI sebagai variabel independen. Penelitian yang dilakukan bersifat kuantitatif dengan data sekunder yang di dapatkan dari website. Penelitian ini juga diolah menggunakan aplikasi Spss 25 dan Eviews 12 (64). Hasil penelitian menunjukan bahwa variabel inflasi tidak berpengaruh signifikan terhadap IHSG. Dengan hasil ini menunjukan bahwa perusahaan akan memeperoleh dampak buruk Ketika inflasi meningkat yang membuat investor akan segera mencairkan dananya dan menginvestasikannya ke bentuk investasilain. Dan juga BI Rate tidak berpengaruh signifikan terhadap IHSG. Sedangkan jumlah uang beredar berpengaruh signifikan terhadap IHSG.


Keywords


IHSG, Inflasi, Jumlah Uang beredar, Kurs BI

Full Text:

PDF

References


Abdul Malik. (2022). Sri Mulyani Ungkap Sebab Inflasi Meroket Tinggi, Ini Cara Agar Uangmu Aman dan Cuan. In Bareksa.

https://www.bareksa.com/berita/berita-ekonomi-terkini/2022-08-02/sri-mulyani-ungkap-sebab-inflasi-meroket-tinggi-ini-cara-agar-uangmu-aman-dan-cuan

Asriani, D., & Hapsari, M. T. (2022). Analisis Pengaruh Inflasi, Bi7Drr, Dan Jumlah Uang Beredar Terhadap Ihsg Tahun 2017-2020. Jurnal EMA, 7(1), 1. https://doi.org/10.47335/ema.v7i1.110

Br. Tambun, N. A. C., & Diana, N. (2023). Pengaruh Inflasi, Currency Exchange, dan BI Rate terhadap Pembiayaan Murabahah di Bank BRI Syariah Tahun 2015-2020. Journal on Education, 5(3), 9800–9814. https://doi.org/10.31004/joe.v5i3.1798

Brunner, K., & Meltzer, A. H. (1990). Chapter 9 Money supply. I, 357–398. https://doi.org/10.1016/s1573-4498(05)80012-8

Derakhshan, A., & Beigy, H. (2019). Sentiment analysis on stock social media for stock price movement prediction. Engineering Applications of Artificial Intelligence, 85(July), 569–578. https://doi.org/10.1016/j.engappai.2019.07.002

Gojali, D. I., Juniwati, E. H., & Pratiwi, L. N. (2021). Pengaruh Jub Arti Sempit (M1), BI Rate, Inflasi, dan Kurs Terhadap IHSG di Bursa Efek Indonesia. Indonesian Journal of Economics and Management, 1(3), 561–577. https://doi.org/10.35313/ijem.v1i3.3019

Hans Gery, M. (2023). Pengaruh Kurs Dan Bi Rate Terhadap Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) Pada Perusahaan Di BEI. Jurnal Penelitian Dan Pengkajian Ilmiah Sosial Budaya (JPPISB), 02(1), 7–13.

Hartayu, E., & Paramita, R. A. S. (2023). Pengaruh Indikator Makroekonomi, Harga Minyak Dunia Dan Indeks Bursa Asia Terhadap IHSG Periode 2015-2019. SINOMIKA JOURNAL, 1(5), 1075–1092. https://doi.org/https://doi.org/10.54443/sinomika.v1i5.547

Herlina, D., Wirdianingsih, W., Pembangunan, I. E., & Artikel, I. (2023). Ecosains : Jurnal Ilmiah Ekonomi dan Pembangunan Dampak Jumlah Uang Beredar , Nilai Tukar Rupiah dan Suku Bunga Bi Rate Terhadap Inflasi di Indonesia setelah Krisis Global Inflasi Dan Target Inflasi RPJMN di Indonesia Tahun 2008-2018 Gambar 1 . 1 Perkemba. 12, 48–64.

Hesniati, H., Ogawa, A. Y., Clarence, A., Topher, C., & Engelina, J. (2022). Pengaruh Inflation, Interest Rate, dan Exchange Rate terhadap IHSG di Bursa Efek Indonesia pada Tahun 2011-2021. Studi Ilmu Manajemen Dan Organisasi, 3(1), 261–271. https://doi.org/10.35912/simo.v3i1.1078

Istinganah, A., & Hartiyah, S. (2021). Pengaruh Inflasi, Suku Bunga, Nilai Tukar Rupiah, Produk Domestik Bruto Dan Jumlah Uang Beredar Terhadap Indeks Harga Saham Gabungan (Ihsg) Di Bursa Efek Indonesia (Bei) Periode 2010 Sampai 2019. Journal of Economic, Business and Engineering (JEBE), 2(2), 245–252. https://doi.org/10.32500/jebe.v2i2.1739

Karamoy, H., & Tulung, J. E. (2020). The effect of financial performance and corporate governance to stock price in non-bank financial industry. Corporate Ownership and Control, 17(2), 97–103. https://doi.org/10.22495/cocv17i2art9

Nidianti, E., & Wijayanto, E. (2019). Analisis Pengaruh Kurs, Bi Rate Dan Inflasi Terhadap Ihsg Di Bei Periode 2014-2017. Keunis, 7(1), 64. https://doi.org/10.32497/keunis.v7i1.1533

NISP, O. (2021). Pengertian BI Rate, Fungsi, dan Bedanya dengan BI Repo Rate. In Ocbc Nisp.

Nugroho Arif Sudibyo, Ardymulya Iswardani, Arif Wicaksono Septyanto, &

Tyan Ganang Wicaksono. (2020). Prediksi Inflasi Di Indonesia Menggunakan Metode Moving Average, Single Exponential Smoothing Dan Double Exponential Smoothing. Jurnal Lebesgue : Jurnal Ilmiah Pendidikan Matematika, Matematika Dan Statistika, 1(2), 123–129. https://doi.org/10.46306/lb.v1i2.25

Nurasila, E., Yudhawati, D., & Supramono, S. (2020). Pengaruh Inflasi Dan Suku Bunga Terhadap Harga Saham Pada Sektor Industri Barang Dan Konsumsi. Manager : Jurnal Ilmu Manajemen, 2(3), 389. https://doi.org/10.32832/manager.v2i3.3714

Pawer Darasa Panjaitan, Elidawaty Purba, & Darwin Damanik. (2021). Pengaruh Jumlah Uang Beredar Dan Nilai Tukar Terhadap Inflasi Di Sumatera Utara. Jurnal Ekuilnomi, 3(1). https://doi.org/10.36985/ekuilnomi.v3i1.117

Pebriyanti, B. N., & Utomo, Y. P. (2023). Analysis of the Factors Influencing the Inflation Rate in Indonesia During the Covid-19 Pandemic. Proceeding Medan International Conference Economics and Business, 1(January), 244–254. https://doi.org/https://doi.org/10.30596/miceb.v1i0.125

Phan Trong, N., & Vu Thi Thuy, V. (2021). Impacts of ownership structure on stock price synchronicity of listed companies on Vietnam stock market. Cogent Business and Management, 8(1). https://doi.org/10.1080/23311975.2021.1963178

Prayoga, N. I., & Khairunnisa, K. (2019). Pengaruh Inflasi, Bi Rate, Kurs Rupiah Dan Djia Terhadap IHSG Tahun 2014-2017. SAR (Soedirman Accounting Review) : Journal of Accounting and Business, 4(1), 40. https://doi.org/10.20884/1.sar.2019.4.1.1364

Reksadana, C.-T., Syariah, S., Anwar, S., Salsabila, F. S., Faisal, M. A., Ekonomi, F., & Salatiga, I. (2023). Pengaruh Indeks Harga Saham Gabungan , Kurs , Jakarta Islamic Index , dan. 9(01), 1279–1289.

Santoso, M. H. (2014). Pengaruh Gaya Kepemimpinan Terhadap Komitmen Organisasional dengan Kepuasan Kerja Sebagai Variabel Intervening pada PT Mitra Cimalati di Cilacap. Agora, 2(1), 1–4. http://publication.petra.ac.id/index.php/manajemen-bisnis/article/view/1532

Sebo, S. S., & Nafi, M. (2021). Pengaruh Inflasi, Nilai Tukar, Suku Bunga, Dan Volume Transaksi Terhadap Harga Saham Perusahaan Pada Kondisi Pandemi Covid-19. Jurnal Akuntansi Dan Perpajakan, 6(2), 113–126. https://doi.org/10.26905/ap.v6i2.5358

Sihotang, M. U. M. K. (2019). Pengaruh Inflasi Dan Jumlah Uang Beredar Terhadap Profitabilitas Perbankan Syariah Di Indonesia. JURNAL MANAJEMEN AKUNTANSI (JUMSI), 3(2), 1200–1212.

Silalahi, E., & Sihombing, R. (2021). Pengaruh Faktor Makro Ekonomi Terhadap Pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (Ihsg) Di Bursa Efek Indonesia Periode 2017-2020. Jurnal Riset Akuntansi & Keuangan, 7(2), 139–152. https://doi.org/10.54367/jrak.v7i2.1361

Suryanto, S. (2017). Pengaruh Harga Minyak Dan Emas Terhadap Indeks Harga Saham Gabungan Di Bursa Efek Indonesia. JURISMA : Jurnal Riset Bisnis & Manajemen, 7(1), 1–13. https://doi.org/10.34010/jurisma.v7i1.439

Syantia Olivia Nellawati Universitas. (2019). Analisis Pengaruh Faktor Internal Dan Faktor Eksternal Terhadap Pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) Di Bursa Efek Indonesia Periode 2012 – 2016. Jurnal Ilmu Manajemen, 7, 113–123.




DOI: http://dx.doi.org/10.31332/robust.v3i1.6281

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Nico Hadi

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Robust: Research of Business and Economics Studies, Indexed In

free web
stats
View Robust Stats

Organized by : Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam
Published by : Institut Agama Islam Negeri Kendari
Jl. Sultan Qaimuddin No. 17 Baruga Kota Kendari Provinsi Sulawesi Tenggara
phone. +62401-3193710
Fax. +62401-3193710
Email: [email protected]

pafimemet.org

dajjal.us

dajjal.shop

dutasukses.com

sinikangenwin.com