PANDANGAN EKONOMI ISLAM MENGENAI BATASAN LABA DALAM BISNIS

Munadi Idris, Evie Sukma

Abstract


Tujuan utama dalam bisnis adalah mencari keuntungan yang maksimal. Keuntungan yang maksimal dapat dicapai apabila perbedaan antara hasil penjualan dengan biaya produksi mencapai tingkat yang paling besar atau jika hasil penjualan melebihi dari biaya produksi. Ekonomi Islam mengatur permasalahan etika bisnis termasuk bagimana mendapatkan keuntungan yang maksimal. Islam tidak membatasi laba dalam bisnis hal ini diserahkan sepenuhnya pada penjual dalam menetapkan asalkan tidak keluar dari prinsip-prinsip syariah. Tulisan ini menjelaskan dan menganalisis mengenai batasan laba dalam pandangan ekonomi Islam dengan didasarkan dari hadis dan pendapat para ulama.   


Keywords


Laba, Bisnis, dan Ekonomi Islam

Full Text:

PDF

References


Al-Qur’an al-Karim.

Boone, Louis. E., and Kurtz, David. L., 2012. Contemporary Business International Student Versions. Fourteenth Edition. John Wiley & Sons Inc., Danver.

Ghazali, Syeikh. Abad, Syeikh dan Kadir, Zanbury Abdul. 1991. Pengurusan Perniagaan Islam, cet. ke-1, Malaysia: Hisbi Syah Alam

Halim, Abdul & Supomo, Bambang. 2005. Akutansi Manajemen, Jakarta: Salemba Empat.

Hanafi, Mahmud M. 2010. Analisis Laporan Keuangan, Yogyakarta: STIE YPPN

Hicks, Herbert. G., Pride, Wiliam. M., Gullett, Ray. C., 1975. Business: An Involvement Approach. McGraw-Hill Book Company, New York.

Idris, M., Maupa, H., Muis, M., & Pono, M. (2020). Membangun Konsep Brand Religiosity Image Dalam Islamic Marketing (Sintesis Teori dan Penelitian Empiris yang Relevan). Jurnal Ilmiah Ekonomi Islam, 6(1), 14–21. https://doi.org/10.29040/jiei.v6i1.929

Kasmir. 2011. Analisis Laporan Keuangan, Jakarta: Rajawali Pers

Kuswadi. 2005. Meningkatkan Laba Melalui Pendekatan Akuntansi Keuangan dan Akuntansi Biaya, Jakarta: Elex Media Komputindo

Nafain, M. 2013. Penganggaran Perusahaan, Jakarta: Salemba Empat

P3EI UII Yogyakarta.2012. Ekonomi Islam, Jakarta: Rajawali Pers

Rahman, S. (2020). Bisnis Dalam Islam. Mutawazzin (Jurnal Ekonomi Syariah, Pascasarjana, IAIN Sultan Amai Gorontalo), 1(1), 54–62. https://doi.org/10.33084/jhm.v5i1.158

Sahvitri, Ilmiati Lina, 2021. Peran Bisnis Jual Beli Online Dalam Peningkatan Perekonomian Keluarga (Studi Pada Perumahan Pesona Permata Gading 1 Sidiorjo), Jurnal Greenomika, Vol. 3 No 2.

Saleh, Marhamah. 2011. Pasar Syariah dan Keseimbangan Harga, Jurnal Media Syariah, Vol. XIII No. 1.

Syahatah, Husein. 2001. Pokok-pokok Pikiran Akuntansi Islam, alih bahasa Husnul Fatarib, Jakarta: Akbar Media Eka Sarana




DOI: http://dx.doi.org/10.31332/robust.v3i2.6903

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Munadi Idris

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Robust: Research of Business and Economics Studies, Indexed In

free web
stats
View Robust Stats

Organized by : Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam
Published by : Institut Agama Islam Negeri Kendari
Jl. Sultan Qaimuddin No. 17 Baruga Kota Kendari Provinsi Sulawesi Tenggara
phone. +62401-3193710
Fax. +62401-3193710
Email: jurnal.febiiainkendari@gmail.com

pafimemet.org

dajjal.us

dajjal.shop

dutasukses.com

sinikangenwin.com