KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF MATEMATIS SISWA SMP PADA MATERI BANGUN DATAR

Sri Anandari Safaria, Muhammad Syarwa Sangila

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kemampuan berpikir kreatif matematis siswa SMPN 9 Kendari pada materi bangun ruang. Indikator kemampuan berpikir kreatif matematis siswa yang digunakan adalah kelancaran (fluency), kelenturan (flexibility), elaborasi (elaboration), dan keaslian (originality). Populasi penelitian ini adalah 35 siswa kelas VIII di SMP Negeri 9 Kendari. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif berupa tes kemampuan berpikir kreatif matematis berbentuk tes uraian. Hasil analisis dan pembahasan diperoleh kesimpulan bahwa kemampuan berpikir kreatif matematis siswa SMPN 9 Kendari pada materi bangun datar masih rendah. Dengan melihat presentase kemampuan berpikir kretaif matematis siswa kategori rendah sebesar 85,71%. Kemampuan berpikir kreatif matematik siswa pada indikator kelancaran (fluency) sebesar 2.846, indikator kelenturan (flexibility) sebesar 1.514, indikator elaborasi (elaboration) sebesar 1.729, dan yang paling rendah pada indikator keaslian (originality) sebesar 1.041

Kata Kunci: Berpikir Kreatif Matematis, Bangun Datar.

 


Full Text:

PDF

References


Breen, S. & O'shea, A. (2010). Mathematical Thinking and Task Design. Irish Math. Soc. Bulletin. Vol. 66. Pages 39 – 49.

Brunkalla, K. (2009). How to Increase Mathematical Creativity- An Experiment. TMME: The Montana Mathematics Enthusiast. Vol. 6. Number 1 & 2. Pages 257- 266.

Dalal, S. and Rani, G. (2013). Relationship of Creativity and Intellegence of Senior High Secondary Student. International Journal of Humanities and Social science Invention, ISSN: 2319-

, ISSN (print): 2319-7714, vol.2, issue7, hlm. 70-74.

Fajriah, Noor dan Eef, Asiskawati. (2015). Kemampuan Berpikir Kreatif Siswa Dalam Pembelajaran Matematika Menggunakan Pendekatan Pendidikan Matematika Realistik Di SMP. Jurnal Lambung Makurat.

Faridah, N.; Isrok'atun; & Aeni, A.N. (2016). Pendekatan Open-ended Untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kreatif Matematis dan Kepercayaan Diri Siswa. Pena Ilmiah, 1 (1), 1061-1070.

Fauziah, I. N. (2013). Proses Berpikir Kreatif Siswa Kelas X Dalam Mamecahkan Masalah Geometri Berdasarkan Tahapan Wallas Ditinjau Dari Adversity Quotien (AQ) Siswa. Jurnal Pendidikan Matematika Solusi, Vol.1, No.1.

Khumaidi, Mohammad Shilahudin. (2013). Jenjang Kreativitas Siswa dalam Memecahkan Masalah Matematika Ditinjau dari Kemampuan Matematika Siswa. E-Journal Unesa. (Online) (http://ejournal.unesa.ac.id).

Martin, H. (2009). Convergent and Divergent Thinking. [Online] Tersedia: http://www.eruptingmind.com/convergent-divergent-creative-thinking/.

Muhsinin, Ummil. (2013). Pendekatan Open Ended Pada Pembelajaran Matematika. Journal Iain Jambi, Vol.4.

Izzatun, dkk. (2018). Penerapan Model Open Ended Problems Berbantuan CD Pembelajaran Untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kreatif Siswa Kelas IV SD 1 Golantepus. JPSD Vol. 4 No. 2September 2018, ISSN 2540-9093. Hal 216-227.

Nurmasari, dkk. (2014). Analisis Berpikir Kreatif Siswa Dalam Menyelesaikan Masalah Matematika Pada Materi Peluang Ditinjau Dari Gender Siswa Kelas XI IPA SMA Negeri 1 Kota BanjarBaru. Jurnal Elektronik Pembelajaran Matematika. Vol. 2, No. 4, pp 351-

ISSN: 2339-1685.

Nurul Isna, N, dan Kurniasari, I. (2018). Identifikasi Tingkat Berpkir Kreatif Siswa dalam MenyelesaikanOpen Ended Problem Materi Aritmatika Sosial SMP Ditinjau Dari Kemmapuan Mateematika. Jurnal Ilmiah Pendidikan Matematika Volume 7 No. 3 Tahun 2018, ISSN:2301 – 9085, h. 607-613.

Pehkonen, E. (1997). The State-of-Art in Mathematical Creativity. Zentralbaltt fur Didaktic der Mathematic (ZDM) - The Int. J. on Math. Edu., 29(3). Electronic Edition ISSN 1615-679X.

Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 21 Tahun 2016 tentang Standar Isi Pendidikan Dasar dan Menengah.

Ramadhani, Dini dan Nuyanis. (2017). Analisis Kemampuan Berpikir Kreatif Matematis Siswa SD dalam Menyelesaikan Open-Ended Problem. JPSD, 4 (1), 55-62.

Sari,Intan Permata. (2015). Open Ended Problems untuk Mengembangkan Kemampuan Berpikir Kreatif Siswa. Makalah ini disajikan dalam Seminar Nasional Matematika dan Pendidikan Matematika di Universitas Negeri Yogyakarta.

Silver, Edward A. (1997) Fostering Creativity Through Instruction Rich in Mathematical Problem Solving and Problem Posing. Zdm International Reviews MATHEdunesa Jurnal Ilmiah Pendidikan Matematika, Vol.2, No.6 Tahun 2017 ISSN :2301-9085 on Mathematical Education Articles. Electronic edition. Vol.29 no.3, pp 75-80.

Siswono, Tatag Yuli Eko. (2008). Model Pembelajaran Berbasis Pengajuan dan Pemecahan Masalah Untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kreatif. Surabaya: Unesa University Press.

Siswono, Tatag Yuli Eko. (2011). Level of Student’s Creative Thinking in Classroom Mathematics. Educational Research and Review. Vol. 6. Number 7. Pages 548 – 553.

Subur, Johan. (2013). Analisis Kreativitas Siswa Dalam Memecahkan Masalah Matematika Berdasarkan Tingkat Kemampuan Matematika Di Kelas. Jurnal Universitas Pendidikan Indonesia.

Sugilar, H. (2013). Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kreatif dan Disposisi Matematik Siswa Madrasah Tsanawiyah Melalui Pembelajaran Generatif. Infinity Jurnal Ilmiah Program Studi Matematika STKIP Siliwangi Bandung, Vol 2, No.2.

Sugiyono. (2013). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R & D. Alfabeta. Bandung.

Sumarmo, U. (2010). Berpikir dan Disposisi Matematik: Apa, Mengapa, danBagaimana Dikembangkan pada Peserta Didik. Artikel pada FPMIPAUPI Bandung.

Suprayogi, S.; Yuwono, I.; & Muksar, M. (2013). Penerapan Pembelajaran Inkuiri Untuk Menumbuhkan Kemampuan Berpikir Kreatif Matematika Siswa Kelas X SMK Negeri 1 Bontang. Malang: Universitas Negeri Malang.

Susanto, Ahmad. (2016). Teori Belajar dan Pembelajaran di Sekolah Dasar. Jakarta: Prenadamedia Group.

Tarim, K. (2009). The Effects of Cooperative Learning on Preschoolers’ Mathematics Problem-Solving Ability. Educ Stud Math. Vol. 72. Number 3. Pages 325–340.

Tridaya, Tomi. (2012). Meningkatakan Kemampuan Berpikir Kreatif Siswa Dengan Pembelajaran Berbasis Masalah. Jurnal Pendidikan Matematika.Vol. 1 No. 1. Hal 22-26.

Yim, J. (2010). Children’s Strategies for Division by Fractions in The Context of The Area of A Rectangle. Educ Stud Math. Vol. 73. Number 2. Pages 105–120.




DOI: http://dx.doi.org/10.31332/atdb.v0i0.986

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2019 Sri Anandari Safaria

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

Indexing:

 

Web
Analytics

View My Stats